Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Skuad AS Roma 2021-2022

Kompas.com - 22/08/2021, 22:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Sumber AS Roma

KOMPAS.com - AS Roma adalah tim berjuluk Serigala Ibu Kota yang bermarkas di Stadion Olimpico yang memiliki kapasitas 73.261 penonton.

Musim ini, AS Roma dilatih juru taktik berpengalaman yakni Jose Mourinho.

Pada bursa transfer musim panas 2021, AS Roma cukup aktif dalam pergerakan mendatangkan pemain.

Tercatat tim besutan Jose Mourinho itu sudah mendatangkan lima pemain, yakni Tammy Abraham, Roger Ibanez, Eldor Shomurodov, Matias Vina, Bryan Reynolds, dan Rui Partricio.

Baca juga: Skuad Atalanta 2021-2022

Profil singkat AS Roma

Nama resmi: Associazione Sportiva Roma
Julukan: I Giallorossi (The Yellow and Reds), La Lupa, La Magica, Lupetti, Lupi.
Berdiri: 7 Juni 1927
Stadion: Olimpico
Kapasitas: 73.261 penonton
Pelatih: Jose Mourinho

Berikut ini adalah daftar pemain AS Roma untuk musim 2021-2022, dilansir dari situs resmi klub.

Skuad AS Roma 2021-2022

No. Nama Pemain Nomor Punggung Posisi Tanggal Lahir Kewarganegaraan
1 Rui Patricio 1 Kiper 15 Februari 1988 Portugal
2 Daniel Fuzato 87 Kiper 4 Juli 1997 Brasil
3 Rick Karsdorp 2 Belakang 11 Februari 1995 Belanda
4 Roger Ibanez 3 Belakang 23 November 1998 Brasil
5 Matias Vina 5 Belakang 9 November 1997 Uruguay
6 Chris Smalling 6 Belakang 22 November 1989 Inggris
7 Riccardo Calafiori 13 Belakang 19 Mei 2002 Italia
8 Davide Santon 18 Belakang 2 Januari 1991 Italia
9 Bryan Reynolds 19 Belakang 28 Juni 2001 Amerika Serikat
10 Federico Fazio 20 Belakang 17 Maret 1987 Argentina
11 Gianluca Mancini 23 Belakang 17 April 1996 Italia
12 Marash Kumbulla 24 Belakang 8 Februari 2000 Albania
13 Leonardo Spinazzola 37 Belakang 25 Maret 1993 Italia
14 Bryan Cristante 4 Tengah 3 Maret 1995 Italia
15 Lorenzo Pellegrini 7 Tengah 19 Juni 1996 Italia
16 Gonzalo Villar 8 Tengah 23 Maret 1998 Spanyol
17 Jordan Veretout 17 Tengah 1 Maret 1993 Perancis
18 Nicolo Zaniolo 22 Tengah 2 Juli 1999 Italia
19 Javier Pastore 27 Tengah 20 Juni 1989 Argentina
20 Amadou Diawara 42 Tengah 17 Juli 1997 Guinea
21 Henrikh Mkhitaryan 77 Tengah 21 Januari 1989 Armenia
22 Tammy Abraham 9 Depan 2 Oktober 1997 Inggris
23 Eldor Shomurodov 14 Depan 29 Juni 1995 Uzbekistan
24 Borja Mayoral 21 Depan 5 April 1997 Spanyol
25 Carles Perez 31 Depan 16 Februari 1998 Spanyol
26 Stephan El Shaarawy 92 Depan 27 Oktober 1992 Italia
           
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia
Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Sports
Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Timnas Indonesia
Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Liga Indonesia
Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Liga Indonesia
Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Liga Inggris
Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Badminton
Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bundesliga
PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

Sports
Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Badminton
Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

Liga Lain
Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com