Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Peraturan dalam Eksekusi Tendangan Penalti

Kompas.com - 01/07/2021, 12:20 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Wasit akan memberikan hukuman jika terjadi pelanggaran dalam permainan sepak bola. Salah satu hukuman terberat dalam sepak bola selain kartu merah adalah tendangan penalti.

Pengertian tendangan penalti adalah metode menendang dalam pertandingan sepak bola yang dilakukan dari titik penalti berjarak 11 meter dari gawang.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), tendangan penalti adalah tendangan hukuman pada titik penalti yang diberikan wasit akibat pelanggaran yang dilakukan lawan dalam kotak penalti.

Dalam sebuah pertandingan sepak bola, pemain yang melakukaan pelanggaran di area gawang akan terkena hukuman tendangan penalti.

Contoh lain adalah seorang pemain di belakang, tangannya menyentuh bola di daerah kotak penalti, maka hukuman yang di berikan wasit adalah tendangan pinalti.

Baca juga: Teknik Menggiring Bola dengan Punggung Kaki

Wilayah kotak penalti adalah bagian dari lapangan sepak bola dengan ukuran panjang 40 meter dan lebar 16,5 meter di depan gawang.

Bagi tim yang mendapatkan hadiah tendangan penalti, ini akan menjadi kesempatan emas untuk mencetak gol.

Peraturan eksekusi tendangan penalti

Dewan Asosiasi Sepak Bola Internasional atau International Football Association Board (IFAB) telah mengatur tata cara melakukaan eksekusi penalti dalam Laws of the Game.

Berikut adalah prosedur menendang penalti yang benar menurut Laws of the Game IFAB.

1. Bola harus diam di titik penalti.

2. Pemain yang melakukaan tendangan penalti harus diidentifikasi secara jelas.

Baca juga: Umpan Pendek dalam Sepak Bola: Teknik dan Keunggulannya

3. Penjaga gawang harus tetap berada di garis gawang, menghadap penendang, berdiri di antara tiang gawang sampai bola ditendang.

4. Para pemain selain penendang dan penjaga gawang harus:

  • setidaknya berada pada jarak 9,15 meter (10 yards) dari titik penalti
  • di belakang titik penalti
  • di dalam lapangan permainan
  • di luar kotak penalti

5. Setelah para pemain mengambil posisi sesuai dengan peraturan (laws), wasit selanjutnya akan memberikan isyarat untuk melakukaan tendangan penalti.

Baca juga: Arti Istilah Derby dalam Sepak Bola

6. Pemain yang melakukaan tendangan penalti harus menendang bola ke depan. Backheel diperbolehkan asal bola bergerak maju.

7. Bola dalam permainan ketika ditendang dan jelas bergerak.

8. Penendang tidak boleh memainkan bola lagi sampai bola itu menyentuh pemain lawan.

9. Tendangan penalti selesai ketika bola berhenti bergerak, keluar dari permainan atau wasit menghentikan permainan karena pelanggaran.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pratama Arhan Debut di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Pratama Arhan Debut di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Internasional
Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Liga Inggris
Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Liga Italia
Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Liga Lain
Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Liga Indonesia
Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva 'Sakti', Maung Pesta

Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva "Sakti", Maung Pesta

Liga Indonesia
Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Motogp
Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan 'Om' Sendiri, Modal Olimpiade

Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan "Om" Sendiri, Modal Olimpiade

Badminton
HT Persib Vs Madura United: Dua Tim Buntu di Babak Pertama, Skor 0-0

HT Persib Vs Madura United: Dua Tim Buntu di Babak Pertama, Skor 0-0

Liga Indonesia
Hasil MotoGP Catalunya 2024: Bagnaia No 1 Usai Salip Martin, Marquez Podium

Hasil MotoGP Catalunya 2024: Bagnaia No 1 Usai Salip Martin, Marquez Podium

Motogp
Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Liga Lain
Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Bundesliga
Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Liga Lain
MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com