Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Southampton Vs Arsenal, Kickoff 00.00 WIB

Kompas.com - 25/06/2020, 22:30 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Arsenal akan bertamu ke markas Southampton pada lanjutan pekan ke-31 Liga Inggris 2019-2020.

Laga Southampton vs Arsenal itu akan dihelat di Stadion St. Mary's, Jumat (26/6/2020) pukul 00.00 WIB.

Arsenal datang ke kandang lawan dengan modal pas-pasan. Mereka tak pernah menang dalam dua laga terakhir sekal Liga Inggris kembal bergulir.

Pasukan Mikel Arteta takluk dua kali beruntun dari Manchester City (0-3) dan Brighton and Hove Albion (1-2).

Dua hasil minor itu membuat Arsenal terlempar ke peringkat 11 dengan 40 poin dari 30 pertandingan.

Baca juga: Jadwal Liga Inggris, Nelangsa Arsenal dan Big Match Man City Vs Chelsea

Oleh karena itu, laga ini akan digunakan Meriam London untuk memutus tren negatif.

Sialnya, ketika membutuhkan kemenangan, Arsenal justru bakal tampil timpang.

Kiper utama Bernd Leno dipastikan tidak akan tampil karena mengalami cedera lutut.

Masa penyembuhannya diperkirakan memakan waktu paling lama hingga enam bulan.

Selain Leno, Arsenal juga kehilangan Granit Xhaka, Pablo Mari, dan Gabriel Martinelli, yang sedang terbaring di ruang perawatan.

Baca juga: Southampton Vs Arsenal, Arteta Waspadai Agresivitas Pasukan The Saints

Khusus Martinelli, pemain 19 tahun itu mengalami masalah pada lututnya setelah berbenturan dengan pemain lain saat latihan.

Masa pemulihannya juga diperkirakan bakal memakan waktu yang tidak sebentar.

Kendati terus ditimpa "musibah", manajer Mikel Arteta ingin melihat para pemainnya menunjukkan respons positif pada laga ini.

"Sekarang persoalannya bagaimana tim bereaksi dari dua kekalahan kemarin, seberapa besar mereka menginginkannya," kata Arteta.

Sementara itu, tuan rumah Southampton memliki catatan yang sedikit lebih baik.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com