Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Bundesliga Pekan Ke-29, Tim Kai Havertz Main Malam Ini

Kompas.com - 29/05/2020, 06:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Bundesliga, kasta tertinggi Liga Jerman, memaksa setiap tim bermain dua kali dalam satu minggu.

Akhir pekan ini, Bundesliga liga menyajikan pertandingan sembilan pertandingan di spieltag 29.

Duel Freiburg vs Bayern Leverkusen menjadi laga pembuka Bundesliga pekan ke-29 yang bakal digelar pada Sabtu (30/5/2020) pukul 01.30 WIB di Schwarzwald-Stadion.

Leverkusen memiliki catatan bagus ketika bermain di kandang lawan sejak Bundesliga kembali bergulir.

Kai Havertz dkk selalu menang dengan skor memuaskan ketika berstatus tim tamu. Akan tetapi, tampil buruk ketika bermain di markas sendiri.

Baca juga: RB Leipzig Diimbangi Hertha Berlin, Julian Nagelsmann Kritik Jadwal Bundesliga

Pekan sebelumnya, Kai Havertz cs dihajar tamu mereka, Wolfsburg, dengan skor telak 1-4.

Sementara Freiburg belum pernah merasakan kemenangan sejak Liga Jerman kembali dihelat setelah "hiatus" 66 hari.

Freiburg mengalami sekali kalah dan dua kali imbang.

Usai laga Freiburg vs Leverkusen, lima pertandingan digelar berbarengan.

Salah satu laga tersebut yakni Bayern Muenchen vs Fortuna Dusseldorf.

Baca juga: Achraf Hakimi, Pinjaman dari Real Madrid Pimpin Pemain Tercepat Bundesliga

Pertandingan tersebut sangat berarti bagi Bayern Muenchen guna menatap trofi Bundesliga untuk kali ketujuh.

Jarak tujuh poin dari penguntitnya, Borussia Dortmund, akan sulit dikejar andai Thomas Mueller dkk mampu tampil konsisten.

Esok harinya, dua laga sisa akan dipertandingkan. Pertandingan penutup mempertemukan Paderborn vs Borussia Dortmund.

Berikut jadwal lengkap Bundesliga pekan ke-29:

Sabtu (30/5/2020):

Baca juga: Dortmund Vs Bayern, Mats Hummels Mulai Frustrasi Kejar Gelar Juara
Pukul 01.30 WIB: Freiburg vs Leverkusen
Pukul 20.30 WIB:
- Mainz 05 vs Hoffeinhem
- Wolfsburg vs Eintracht Frankfurt
- Schalke 04 vs Werder Bremen
- Hertha Berlin vs Augsburg
- Bayern Mueller vs Fortuna Dusseldorf

Minggu (31/5/2020):

Pukul 20.30 WIB: Moenchengladbach vs Union Berlin
Pukul 23.00 WIB: Paderborn vs Borussia Dortmund

Pertandingan Bundesliga dapat disaksikan langsung melalui aplikasi atau laman Mola TV.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Badminton
Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Liga Indonesia
Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Sports
Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Timnas Indonesia
Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liga Inggris
Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Liga Spanyol
Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com