Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Laju Reaksi: Peran Katalis dalam Berbagai Bidang

Kompas.com - 15/10/2020, 17:34 WIB
Silmi Nurul Utami,
Rigel Raimarda

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Katalis adalah suatu zat yang dapat mempercepat terjadinya reaksi kimia tanpa dikonsumsi atau dipakai oleh reaksi tersebut.

Selain mempercepat, katalis juga dapat menghemat energi yang digunakan untuk suatu reaksi kimia tanpa menganggu kesetimbangan reaksi.

Karena sifatnya ini, katalis memiliki banyak manfaat bagi kehidupan di Bumi. Berikut beberapa peran katalis dalam berbagai bidang:

Katalis bagi makhluk hidup

Pada tubuh makhluk hidup terdapat banyak katalis yang biasa disebut sebagai enzim. Enzim adalah katalis biologi untuk proses biokimia dalam tubuh makhluk hidup.

Dilansir dari Encyclopaedia Britannica, dalam tubuh manusia banyak sekali ditemukan enzim seperti enzim amylase yang berfungsi untuk memecah molekul karbohidrat menjadi gula.

Baca juga: Jenis-Jenis Ikatan Kimia

Kemudian ada enzim protease yang berfungsi untuk memecah protein, dan juga enzim lipase yang berfungsi untuk memecah lemak.

Enzim sebagai biokatalis sangat berperan penting dalam pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup.

Contoh katalis lainnya adalah saat kamu mengupas buah dan membiarkannya beberapa menit, buah tersebut akan berubah warna menjadi kekuningan lalu kecoklatan.

Hal ini dikarenakan adanya enzim oksidase. Enzim oksidase adalah enzim yang mempercepat proses oksidasi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kerajaan Islam di Sumatera yang Masih Berdiri

Kerajaan Islam di Sumatera yang Masih Berdiri

Skola
Patrape Nggawa Basa Jawa

Patrape Nggawa Basa Jawa

Skola
Langkah-langkah Memainkan Alat Musik Tradisional

Langkah-langkah Memainkan Alat Musik Tradisional

Skola
15 Contoh Kalimat Menggunakan Who, Whom, dan Whose

15 Contoh Kalimat Menggunakan Who, Whom, dan Whose

Skola
Jeneng Satriya lan Kasatriyane

Jeneng Satriya lan Kasatriyane

Skola
Komunitas Sosial: Pengertian, Jenis, dan Contohnya

Komunitas Sosial: Pengertian, Jenis, dan Contohnya

Skola
Tembung Tegese Sanalika Basa Jawa

Tembung Tegese Sanalika Basa Jawa

Skola
4 Unsur Stratifikasi Sosial

4 Unsur Stratifikasi Sosial

Skola
Arane Panggonan Bahasa Jawa

Arane Panggonan Bahasa Jawa

Skola
Bedanya Akulturasi dan Asimilasi

Bedanya Akulturasi dan Asimilasi

Skola
13 Patrape Linggih

13 Patrape Linggih

Skola
5 Dampak atau Akibat Berita Bohong

5 Dampak atau Akibat Berita Bohong

Skola
8 Ciri-ciri Berita Bohong atau Hoaks yang Perlu Diketahui

8 Ciri-ciri Berita Bohong atau Hoaks yang Perlu Diketahui

Skola
7 Jenis Berita Bohong atau Hoaks yang Perlu Diketahui

7 Jenis Berita Bohong atau Hoaks yang Perlu Diketahui

Skola
Pengertian dan Cara Mengantisipasi Berita Hoaks

Pengertian dan Cara Mengantisipasi Berita Hoaks

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com