Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah TVRI 12 Agustus 2020 SMA, Energi Terbarukan

Kompas.com - 12/08/2020, 07:00 WIB
Serafica Gischa

Penulis

KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah TVRI pada Rabu, 12 Agustus 2020 membahas Vokasi Kini: Anak Muda Mengawal Energi terbarukan untuk siswa SMA dan sederajat.

Dalam tayangan tersebut, terdapat tiga pertanyaan. Berikut soal dan jawabannya:

Soal 1: Energi terbarukan merupakan energi yang tidak pernah habis dibandingkan dengan energi fosil. Mengapa hal tersebut bisa terjadi?

Jawaban:

Energi terbarukan tidak pernah habis dibandingkan energi fosil karena energi terbarukan merupakan sumber energi alam yang digunakan secara bebas, bisa diperbarui terus menerus, dan tidak terbatas.

Sedangkan energi fosil bisa habis digunakan karena fosil berasal dari sisa-sisa hewan dan tumbuhan yang sudah mati jutaan tahun lalu.

Jika sudah habis, energi fosil tidak bisa didapatkan lagi. Fosil butuh jutaan tahun untuk bisa dimanfaatkan menjadi energi.

Energi tak terbatas tersebut, yaitu:

  • Tenaga air (hydropower)
  • Energi matahari (solar power)
  • Energi angin (wind power)
  • Energi ombak (ocean wave power)
  • Energi panas laut (ocean thermal power)
  • Energi pasang surut (tidal power)
  • Energi panas bumi (geothermal)
  • Energi biomassa (biomass power)

Soal 2: Bagaimana perkembangan profesi energi terbarukan ini di Indonesia? Jelaskan besar peluang Indonesia untuk energi terbarukan ini?

Jawaban:

Saat ini perkembangan profesi energi terbarukan di Indonesia masih sangat sedikit. Banyak generasi muda yang belum paham mengenai energi terbarukan. Sehingga ketertarikan generasi muda untuk hal ini masih minim.

Padahal banyak sekali sumber energi terbarukan yang bisa dibuat menjadi sebuah lapangan pekerjaan, misalnya mobil atau motor listrik, pembuatan panel tenaga surya, pembangkit listrik tenaga air atau angin, dan masih banyak lainnya.

Peluang Indonesia untuk energi terbarukan sangat besar sekali, apalagi Indonesia memiliki sumber daya alam yang sangat berlimpah.

Selain itu, dengan iklim tropis yang dimiliki Indonesia sangat membantu untuk mengembangkan energi terbarukan, khususnya angin, air, dan matahari.

Soal 3: Sumber daya apa saja yang bisa menjadi energi terbarukan paling banyak di Indonesia? Lalu bagaimana pemanfaatannya di Indonesia dalam kehidupan sehari-hari?

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Tahap Pendirian Koperasi Sekolah

Tahap Pendirian Koperasi Sekolah

Skola
Mengenal Sistem Panca Indera Manusia dan Fungsinya

Mengenal Sistem Panca Indera Manusia dan Fungsinya

Skola
Otoritas Jasa Keuangan

Otoritas Jasa Keuangan

Skola
4 Faktor Penghambat Mobilitas Sosial

4 Faktor Penghambat Mobilitas Sosial

Skola
Mengenal 6 Jenis Gaya beserta Contohnya

Mengenal 6 Jenis Gaya beserta Contohnya

Skola
Mengapa Astronot Melayang-layang di Luar Angkasa?

Mengapa Astronot Melayang-layang di Luar Angkasa?

Skola
2 Cara Memperbesar Gaya Gesek Pada Suatu Benda

2 Cara Memperbesar Gaya Gesek Pada Suatu Benda

Skola
Mengapa Aluminium dan Tembaga Tidak Dapat Dibuat Menjadi Magnet?

Mengapa Aluminium dan Tembaga Tidak Dapat Dibuat Menjadi Magnet?

Skola
Apa Itu Digital Marketing?

Apa Itu Digital Marketing?

Skola
Kearifan Lokal: Pengertian dan Contohnya

Kearifan Lokal: Pengertian dan Contohnya

Skola
Apa Itu Penilaian Formatif?

Apa Itu Penilaian Formatif?

Skola
4 Arti Penting Perdamaian Dunia untuk Kemajuan Negara

4 Arti Penting Perdamaian Dunia untuk Kemajuan Negara

Skola
Mengapa Magnet Harus Dijauhkan dari Peralatan Elektronik?

Mengapa Magnet Harus Dijauhkan dari Peralatan Elektronik?

Skola
4 Tahap Pembentuk Kepribadian

4 Tahap Pembentuk Kepribadian

Skola
Mengenal Privilege dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari

Mengenal Privilege dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com