Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Biotik: Arti, Fungsi dan Komponen

Kompas.com - 21/02/2020, 18:00 WIB
Ari Welianto

Penulis

KOMPAS.com - Biotik merupakan komponen lingkungan hidup dari sekumpulan makhluk hidup atau organisme yang ada dilingkungan sekitar.

Makhluk hidup tersebut dapat digolongkan berdasarkan jenis-jenis tertentu.

Komponen-komponen biotik meliputi, manusia, hewan dan tumbuh-tumbuhan atau yang disebut makhluk hidup.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), biotik memiliki arti makhluk hidup dalam hal ini tumbuhan, hewan, dan manusia baik yang mikro maupun makro serta prosesnya.

Dari kelompok biotik tersebut, manusia merupakan faktor biotik yang memiliki pengaruh kuat.

Baca juga: Gejala Alam Biotik dan Abiotik

Baik itu pengaruh untuk memusnakan atau mempercepat penyebaran hewan dan tumbuhan.

Makhluk hidup pada komponen tersebut memiliki kedudukan dan peran masing-masing dalam lingkungan.

Mereka juga dapat memengaruhi komponen abiotik lainnya.

Dalam lingkungan, setiap makhluk hidup tidak akan bisa hidup sendiri tapi bergantung pada makhluk hidup lain dam sumber daya alam.

Fungsi biotik

Makhluk hidup berdasarkan ukuran digolongkan menjadi mikroorganisme dan makroorganisme.

Mikroorganismes adalah organisme yang berukuran sangat kecil. Sehingga untuk mengamatinya diperlukan alat bantuan.

Sementara makroorganisme adalah makhluk pengurai yang berukuran besar seperti tikus, kecoa dan cacing.

Dikutip situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), berdasarkan peran dan fungsinya, makhluk hidup dibedakan menjadi tiga macam, yakni produsen (penghasil), konsumen (pemakai), dan dekomposer (pengurai).

Baca juga: Ekosistem: Arti, Komponen, dan Jenisnya

Berikut penjelasannya:

  • Produsen

Produsen adalah makhluk hidup yang punya peran untuk mengolah zat anorganil. Kemudian digunakan untuk membuat makanannya sendiri dengan fotosintesis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Macam-macam Gangguan Telinga dan Penyebabnya

Macam-macam Gangguan Telinga dan Penyebabnya

Skola
Sifat-sifat Kebudayaan beserta Contohnya

Sifat-sifat Kebudayaan beserta Contohnya

Skola
5 Cara Penerapan Ragam Hias pada Bahan Tekstil

5 Cara Penerapan Ragam Hias pada Bahan Tekstil

Skola
Mengenal 4 Jenis Seni Grafis

Mengenal 4 Jenis Seni Grafis

Skola
Mengenal 5 Tema dalam Seni Lukis

Mengenal 5 Tema dalam Seni Lukis

Skola
Faktor Risiko, Diagnosis, dan Pencegahan Kleptomania

Faktor Risiko, Diagnosis, dan Pencegahan Kleptomania

Skola
Pengertian, Gejala, Penyebab dari Kleptomania

Pengertian, Gejala, Penyebab dari Kleptomania

Skola
Pengertian dan Gejala Cairan Paru-paru atau Efusi Pleura

Pengertian dan Gejala Cairan Paru-paru atau Efusi Pleura

Skola
Model Komunikasi Newcomb: Asumsi dan Contohnya

Model Komunikasi Newcomb: Asumsi dan Contohnya

Skola
Apa yang Dimaksud dengan Anak Mandiri?

Apa yang Dimaksud dengan Anak Mandiri?

Skola
Bagaimana Cara Menghargai Pekerjaan Seseorang?

Bagaimana Cara Menghargai Pekerjaan Seseorang?

Skola
5 Manfaat Debat yang Harus Kamu Ketahui

5 Manfaat Debat yang Harus Kamu Ketahui

Skola
Mengenal 5 Bahaya Penyalahgunan Narkoba

Mengenal 5 Bahaya Penyalahgunan Narkoba

Skola
Isi Serat Wulangreh Pupuh Dhandhanggula

Isi Serat Wulangreh Pupuh Dhandhanggula

Skola
30 Contoh Penggunaan Gerund dalam Kalimat Bahasa Inggris

30 Contoh Penggunaan Gerund dalam Kalimat Bahasa Inggris

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com