Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kanker Clerence Chyntia Istri Rio Alief NOAH Capai Stadium 4 dalam 2 Bulan

Kompas.com - 18/10/2022, 17:01 WIB
Baharudin Al Farisi,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

TANGERANG, KOMPAS.com - Keyboardist David NOAH mengatakan, kanker Clerence Chyntia Radhanta menyebar begitu cepat hingga mencapai stadium 4 dalam jangka waktu dua bulan.

Kabar ini David dapatkan langsung dari suami Clerence Chyntia sekaligus additional drummer NOAH, Rio Alief.

"Ternyata jenisnya ganas, dalam waktu dua bulan langsung menjadi stadium 4 dari yang tadinya belum stadium," ucap David saat ditemui di TPU Jombang, Tangerang Selatan, pada Selasa (18/10/2022).

Baca juga: David NOAH: Kanker Clerence Chyntia Sudah Jalar ke Usus hingga Ginjal

Padahal, kata David, Clerence sempat dinyatakan bersih setelah dia menjalani operasi.

"Awalnya di rumah. Kan mulai kerasa enggak enak, terus sempat dioperasi dulu, dan berhasil, bersih gitu kan, vonis bersih," ujar David.

Ia lalu mengungkapkan kondisi terakhir Clerence sebelum meninggal dunia.

Baca juga: Sebelum Meninggal, Clerence Chyntia Istri Rio Alief NOAH Baru 6 Bulan Tahu Idap Kanker

"Jadi, infonya sih, yang saya tahu, diagnosanya adalah, jenis CA nya langka sekali, itu jenis kanker pembuluh darah. Jadi, dia itu bisa lewat mana saja. Terakhir itu sudah merembetnya sampai ke usus, dan ke ginjal," kata David.

Adapun Clerence Chyntia Radhanta meninggal dunia pada Selasa, 18 Oktober 2022, setelah berjuang melawan kanker.

Clerence Chyntia Radhanta mengembuskan napas terakhir di RSCM Jakarta.

Kini, jenazah Clerence Chyntia Radhanta sudah dikebumikan di TPU Jombang, Tangerang Selatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

K-Wave
Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Seleb
Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

BrandzView
TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

K-Wave
Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Seleb
Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

K-Wave
Dibikin 'Kesal', Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi 'You Raise Me Up'

Dibikin "Kesal", Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi "You Raise Me Up"

Musik
Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Seleb
Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

K-Wave
Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

K-Wave
Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Film
Review Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Cinta Monyet Ala Dilan Kecil

Review Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Cinta Monyet Ala Dilan Kecil

Film
Deva Mahenra Tegur Netizen yang Unggah Adegan Film Ipar Adalah Maut ke Medsos

Deva Mahenra Tegur Netizen yang Unggah Adegan Film Ipar Adalah Maut ke Medsos

Seleb
Sering Bagi-bagi Uang ke Penonton, Tukul Arwana Disebut Keluarkan Uang Rp 10 Juta Sehari

Sering Bagi-bagi Uang ke Penonton, Tukul Arwana Disebut Keluarkan Uang Rp 10 Juta Sehari

Seleb
Penggemar yang Mencoba Mencium Jin BTS di Acara Pelukan Dilaporkan ke Polisi

Penggemar yang Mencoba Mencium Jin BTS di Acara Pelukan Dilaporkan ke Polisi

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com