Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/11/2020, 19:10 WIB
Widya Lestari Ningsih,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Servant merupakan serial psikologi horor buatan Tony Basgallop untuk Apple TV+.

Episode perdananya ditayangkan mulai 28 November 2019.

Sementara Servant Season 2 akan dirilis pada 15 Januari 2021 mendatang.

Dibintangi Lauren Ambrose, Toby Kebbell, Nell Tiger Free, dan Rupert Grint, serial ini mendapatkan ulasan positif dari para kritikus.

Baca juga: Sinopsis Bridgerton, Serial Terbaru Netflix Berlatar Kehidupan Bangsawan Inggris

Servant mengisahkan tentang pasangan asal Philadelphia bernama Dorothy (Lauren Ambrose) dan Sean Turner (Toby Kebbell).

Pasangan ini sedang dalam masa berkabung setelah bayinya yang baru berusia 13 minggu meninggal dunia.

Tak hanya itu, kepergian putranya yang diberi nama Jericho itu membuat kesehatan mental pasangan ini terganggu.

Dorothy didiagnosis menderita gangguan psikotik.

Baca juga: Sinopsis Serial Banshee, Penyamaran Mantan Narapidana sebagai Polisi

Karena itu, seorang terapis menyarankannya untuk menggunakan boneka sebagai metode penanganan.

Dorothy yang menganggap boneka itu adalah anak kandungnya, memutuskan untuk mempekerjakan pengasuh bayi.

Tak lama kemudian, pengasuh bayi bernama Leanne Grayson (Nell Tiger Free) pindah ke rumah mereka untuk merawat Jericho.

Kehadiran Leanne membuat Dorothy bisa kembali bekerja seperti sedia kala.

Baca juga: Sinopsis Deadly Class, Serial tentang Sekolah Pembunuh Garapan Russo Brothers

Sementara itu, Sean yang belum bisa mengikhlaskan putranya merasa kurang nyaman berada di dekat Leanne yang taat beragama.

Terlebih lagi, Leanne juga bersikap seolah-olah boneka itu adalah bayi.

Sean semakin bingung, saat ia menemukan bayi sungguhan tengah tidur di boks milik Jericho.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Seleb
Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Film
Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Seleb
Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Seleb
Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Seleb
Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Seleb
5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

Seleb
Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

K-Wave
Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

K-Wave
Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film
Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Seleb
Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Seleb
Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com