Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] Azis Gagap Sakit Hati | Jennie BLACKPINK Dikritik Malas

Kompas.com - 26/08/2020, 08:06 WIB
Dian Maharani

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com -  Berikut ini 5 berita populer atau yang paling banyak dibaca di Hype Kompas.com kemarin.

1. Parto Ungkap Azis Gagap Masih Sakit Hati pada Andre Taulany

Para pelawak legendaris mulai dari Andre Taulany, Parto Patrio, Nunung dan Sule menjadi bintang tamu dalam konten YouTube Tema Indonesia.

Pada kesempatan perbincangan itu, Parto Patrio mengungkapkan bahwa Azis Gagap tidak mau diajak bertemu dengan Andre Taulany karena sakit hati lantaran sering dijahili.

Selengkapnya, klik di sini.

Jennie, salah satu member girlband Kpop BLACKPINK.Instagram/Jennie BLACKPINK Jennie, salah satu member girlband Kpop BLACKPINK.

2. Media Asing Beritakan Natya Shina yang Kritik Jennie BLACKPINK Malas

Penari asal Indonesia, Natya Shina, mendapat hujatan dari BLINK (sebutan penggemar BLACKPINK) lantaran mengomentari tarian Jennie BLACKPINK.

Natya Shina merupakan anggota dari Pink Panda, kru tari yang meng-cover koreografi BLACKPINK.

Video cover terbaru mereka "How You Like That" mencapai lebih dari 10 juta penonton di YouTube.

Selengkapnya, klik di sini. 

Artis musik Maia Estianty dan putranya Dul JaelaniYouTube/ALELDUL FAM TV Artis musik Maia Estianty dan putranya Dul Jaelani

3. Maia Estianty: Dul Jaelani Tak Pernah Menyakiti Hatiku

Produser musik Maia Estianty memberikan sebuah tanggapan kepada anaknya, Dul Jaelani, sekaligus memberikan video ucapan ulang tahun yang ke-20.

Dalam video vlog Aleldul Fam TV, Maia Estianty memuji sosok anak ketiga itu. Maia berujar, Dul Jaelani anak yang memiliki hati lembut.

Sampai-sampai, Dul tak pernah menyakiti hatinya.

Selengkapnya, klik di sini.

Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha dalam konferensi pers virtual, Senin (24/8/2020).Kompas.com/Fitria Chusna Farisa Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha dalam konferensi pers virtual, Senin (24/8/2020).

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com