Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lirik dan Chord Lagu Sabda Alam - Ismail Marzuki

Kompas.com - 30/06/2020, 13:21 WIB
Evelyn Natasia Tamba,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - "Sabda Alam" merupakan lagu yang diciptakan oleh Ismail Marzuki pada 1956.

Lagu ini menjadi ciptaan Ismail Marzuki yang paling terkenal dan banyak didaur ulang.

Mereka yang mendaur ulang di antaranya Theresa Zen pada 1950-an dan White Shoes & The Couples Company dalam album Jalur Suara pada tahun 2006.

Simak lirik dan chord lagu "Sabda Alam" karya Ismail Marzuki di bawah ini.

C                   A
Diciptakan alam pria dan wanita
D                G      C
Dua makhluk dalam asuhan dewata
C              D#     A
Ditakdirkan bahwa pria berkuasa
A            D          G
Adapun wanita lemah lembut manja

C       B         Dm
Wanita dijajah pria sejak dulu
A              G   C
Dijadikan perhiasan sangkar madu
F            A          A
Namun ada kala pria tak berdaya
F      G             D        G  C
Tekuk lutut di sudut kerling wanita

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com