Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/12/2022, 09:42 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Best Life

JAKARTA, KOMPAS.com - Pohon Natal menjadi elemen dekorasi penting setiap perayaan hari Natal. Biasanya pohon Natal diletakkan di area rumah yabg sering dijadikan tempat berkumpulnya keluarga.

Namun, jika Anda meletakkan pohon di tempat yang salah, Anda mungkin akan mengalami kebakaran rumah atau cedera serius.

Dilansir Best Life, Senin (5/12/2022), menurut Brianna Deerwester, koordinator komunikasi di Electrical Safety Foundation International, hampir setengah dari kebakaran rumah di AS terjadi selama bulan Desember, Januari, dan Februari. 

Baca juga: 9 Fakta Menarik Pohon Natal, Dulu Digantung di Plafon

Ilustrasi pohon Natal.Shutterstock/Sergei_Salnikov Ilustrasi pohon Natal.

Kebakaran yang disebabkan oleh pohon Natal biasanya lebih mematikan daripada yang lain, katanya.

Untuk mencegah bencana liburan dan memastikan Anda menempatkan pohon secara praktis, hindari beberapa tempat ini untuk meletakkan pohon Natal

1. Di depan jendela

Salah satu tempat yang harus Anda hindari saat memutuskan  akan meletakkan pohon Natal di depan jendela. 

Sebagai gantinya, Anda harus mencoba memilih tempat di mana pohon tidak akan menghalangi cahaya memasuki ruangan, menurut pakar pohon Natal Deemer Cass dari Fantastic Services. Sinar matahari alami menghangatkan rumah Anda di hari yang dingin dan tidak boleh terhalang. 

Baca juga: Cara Merawat Sweater Natal agar Bisa Digunakan Bertahun-tahun

2. Dekat sumber panas

Hindari meletakkan pohon Natal di dekat sumber panas apapun, ini termasuk kompor dan alat lainnya yang memancarkan energi panas.

Faktanya, menurut Matthias Aleckna , pakar energi di Energy Rates, tempat nomor satu yang harus Anda hindari untuk meletakkan pohon Natal adalah dalam jarak 90 cm dari sumber panas. 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Do it your self
4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com