Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/08/2022, 13:33 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Membersihkan kamar tidur merupakan pekerjaan yang perlu dilakukan secara rutin oleh setiap penghuninya.

Terkait dengan membersihkan kamar tidur, tentunya ini juga berhubungan dengan membersihkan benda-benda di dalamnya.

Namun, terdapat beberapa benda di kamar tidur yang wajib dibersihkan untuk menjamin kenyamanan tidurmu.

Baca juga: Tas Belanja Harus Rutin Dibersihkan, Ini Alasannya

Dikutip dari postingan akun Instagram @karlsson.official.id, Selasa (2/8/2022), berikut ini adalah lima benda yang wajib dibersihkan di kamar tidur.

Ilustrasi bantal. PEXELS/PNW PRODUCTION Ilustrasi bantal.
Bantal

Setelah melewati hari yang panjang dan berat, kamu mungkin merasa rileks ketika kepalamu menyentuh bantal.

Sayangnya, bantal dengan cepat menumpuk bakteri, spora, jamur, dan tungau debu.

Jadi, ini adalah salah satu benda atau barang yang wajib kamu bersihkan setiap dua minggu sekali.

Penyedot debu

Baca juga: 4 Peralatan Pembersih Rumah yang Wajib Dibersihkan

Penggunaan penyedot debu adalah cara termudah untuk mengatasi debu di kamar tidur.

Namun, apabila penyedot debu milikmu tanpa filter hepa, itu sama saja dengan menyemprotkan kembali kotoran ke udara di kamar tidur.

Humidifier

Meskipun humidifier bagus untuk melembapkan udara, sebaiknya ganti air humidifier setiap hari dan bersihkan secara menyeluruh setidaknya sekali seminggu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com