Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Kegunaan Mouthwash untuk Tanaman, Basmi Hama hingga Jadi Pupuk

Kompas.com - 25/06/2022, 14:11 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Mouthwash atau obat kumur memang bermanfaat untuk kesehatan gigi dan mulut. Akan tetapi, manfaat mouthwash juga dapat dirasakan oleh tanaman Anda di rumah.

Dilansir Balcony Garden Web, Sabtu (25/6/2022), sejauh ini tidak ada bukti atau laporan yang menunjukkan bahwa mouthwash atau obat kumur dapat menjadi racun bagi tanaman. Sebaliknya, ada penggunaan obat kumur yang bermanfaat bagi tanaman.

Misalnya, Anda dapat menggunakan mouthwash pada tanaman anggrek yang menderita infeksi bakteri dan busuk tajuk. Semprotkan obat kumur murni langsung pada bagian yang terinfeksi.

Baca juga: Ide Mendekorasi dan Memilih Jenis Tanaman yang Tepat untuk Dapur

Ilustrasi penggunaan mouthwash atau cairan kumur. FREEPIK/FREEPIK Ilustrasi penggunaan mouthwash atau cairan kumur.

Selain itu, penyemprotan mouthwash pada bunga mawar yang terkena bintik hitam membantu mengendalikan penyakit jamur.

Berikut beberapa manfaat mouthwash untuk tanaman dan cara menggunakannya.

1. Mengatasi embun tepung dan penyakit jamur lainnya

Obat kumur memiliki sifat antijamur yang kuat. Ini dapat digunakan untuk menghilangkan jamur bubuk dan infeksi jamur lainnya dari tanaman.

Cara menggunakannya, campurkan 75 persen air dan 25 persen obat kumur untuk membuat larutan yang berfungsi dan semprotkan pada bagian yang terinfeksi.

Baca juga: 6 Cara Membuat Tanaman Sirih Gading Lebih Rimbun

2. Mencegah anjing dan kucing mengencingi tanaman hias

Kebanyakan kucing memiliki kebiasaan mengencingi furnitur, sudut ruangan, atau di dekat tanaman. Anda bisa menggunakan obat kumur untuk menghentikan masalah buang air kecil yang tidak tepat.

Yang perlu Anda lakukan adalah mencampur air dan obat kumur dalam proporsi yang sama atau gunakan obat kumur murni dan semprotkan di tempat kencing kucing.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Manfaat Cuka Kayu untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya di Taman

Manfaat Cuka Kayu untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya di Taman

Pets & Garden
6 Kesalahan Menghilangkan Noda yang Dilakukan, Bikin Sulit Bersih

6 Kesalahan Menghilangkan Noda yang Dilakukan, Bikin Sulit Bersih

Do it your self
Tupperware Luncurkan Tiga Produk Terbaru untuk Sambut Ramadan 2024

Tupperware Luncurkan Tiga Produk Terbaru untuk Sambut Ramadan 2024

Home Appliances
Jangan Asal, Ini 4 Cara Membersihkan Sofa Suede

Jangan Asal, Ini 4 Cara Membersihkan Sofa Suede

Do it your self
5 Penyebab Tanaman Lidah Buaya Menjadi Coklat

5 Penyebab Tanaman Lidah Buaya Menjadi Coklat

Pets & Garden
6 Tanda Adanya Tungau Debu di Kasur yang Perlu Diketahui

6 Tanda Adanya Tungau Debu di Kasur yang Perlu Diketahui

Housing
5 Tanaman Pengusir Cicak yang Dapat Ditanam di Rumah

5 Tanaman Pengusir Cicak yang Dapat Ditanam di Rumah

Pets & Garden
POLYTRON Raih Sertifikasi ISO 27001, Komitmen Keamanan Data Konsumen

POLYTRON Raih Sertifikasi ISO 27001, Komitmen Keamanan Data Konsumen

Home Appliances
6 Cara Merawat Tanaman Cabai di Dalam Pot agar Tumbuh Subur

6 Cara Merawat Tanaman Cabai di Dalam Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Seberapa Sering Kamar Mandi Perlu Dibersihkan?

Seberapa Sering Kamar Mandi Perlu Dibersihkan?

Do it your self
6 Ide Ruang Tamu Berwarna Krem yang Cantik

6 Ide Ruang Tamu Berwarna Krem yang Cantik

Decor
Bikin Mati, Ini 5 Kesalahan Menyiram Tanaman yang Harus Dihindari

Bikin Mati, Ini 5 Kesalahan Menyiram Tanaman yang Harus Dihindari

Pets & Garden
Cara Membuat Pupuk Organik dari Daun Kelor dengan Mudah

Cara Membuat Pupuk Organik dari Daun Kelor dengan Mudah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Alat Tulis di Dinding Rumah

Cara Menghilangkan Noda Alat Tulis di Dinding Rumah

Do it your self
Cara Membersihkan Layar Televisi Tanpa Menggoresnya

Cara Membersihkan Layar Televisi Tanpa Menggoresnya

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com