Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 12/05/2021, 15:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber The Spruce

JAKARTA, KOMPAS.com - Kamar tidur adalah tempat yang ideal untuk mulai memasukkan feng shui ke dalam rumah dan kehidupan Anda.

Apabila Anda baru mengenal feng shui, tidak ada salahnya membuat beberapa perubahan di kamar tidur, lalu perhatikan bagaimana perasaan Anda, jika ada yang berubah.

Salah satu cara yang sangat berpengaruh untuk menerapkan feng shui di kamar tidur adalah melalui warna. Di area penting rumah Anda seperti kamar tidur, akan sangat membantu untuk memperhatikan warna yang Anda pilih, dan bagaimana warna-warna itu memengaruhi qi atau energi kekuatan hidup Anda.

Baca juga: 4 Cara Mendekorasi Kamar Menurut Feng Shui agar Tidur Lebih Nyenyak

Meskipun tidak ada warna yang sempurna untuk kamar tidur, berikut beberapa panduan memilih warna feng shui terbaik untuk kamar tidur Anda, seperti dikutip dari The Spruce, Rabu (12/5/2021).

Warna apa yang Anda suka?

Pertama perhatikan warna apa yang Anda suka. Kita masing-masing memiliki asosiasi yang berbeda dengan warna tertentu berdasarkan budaya dan pengalaman masa lalu, jadi penting untuk mendengarkan intuisi Anda.

Apa tujuan Anda?

Hubungkan dengan energi yang ingin Anda ciptakan untuk hidup. Saat Anda melihat panduan warna di bawah ini, perhatikan jenis qi apa yang dapat Anda manfaatkan atau ingin kembangkan.

Ilustrasi kamar tidur dengan warna cat dinding hijau. SHUTTERSTOCK/PIXEL-SHOT Ilustrasi kamar tidur dengan warna cat dinding hijau.

1. Hijau, teal, dan biru untuk penyembuhan dan vitalitas

Biru, hijau, dan teal adalah warna yang bagus untuk kamar tidur.

Baca juga: 7 Panduan Feng Shui untuk Meningkatkan Energi Positif di Kamar Tidur

Ketiga warna ini terhubung dengan elemen kayu dalam feng shui, yang melambangkan pertumbuhan, vitalitas, dan awal yang baru. 

Ketiga warna ini juga warna yang sering kita lihat di alam, tumbuhan, laut, dan langit, sehingga bisa sangat menyembuhkan dan menenangkan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

Housing
5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

Decor
5 Penyebab Kucing Takut Air

5 Penyebab Kucing Takut Air

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com