Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Untuk Memaksimalkan Dekorasi Dapur Agar Lebih Cantik

Kompas.com - 26/03/2021, 19:29 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Decortips

JAKARTA, KOMPAS.com - Selain kamar tidur dan kamar mandi, dapur menjadi area yang sering digunakan juga, bahkan lebih sering digunakan dalam kegiatan sehari-hari. Mulai dari menyiapkan sarapan, makan siang, makan malam hingga camilan.

Untuk itu, dekorasi di dalam dapur juga harus diperhatikan.

Dilansir dari Decortips, Jumat (26/3/2021), terlepas dari ukuran dapur yang kecil, sedang, hingga besar, Anda bisa membuat dapur lebih cantik dengan memanfaatkan ruang dengan sebaik-baiknya.

 

Baca juga: 7 Tips Memanfaatkan Ruang Dapur agar Lebih Maksimal

Bagaimana caranya? Simak ulasannya berikut ini.

Warna

Memilih warna yang tepat untuk dinding, lantai, dan perlengkapan akan memberikan efek visual yang lebih pada dapur dan dapat mencerahkannya.

Pilih warna yang memantulkan cahaya, seperti warna putih, kuning, atau netral. Selain itu, mereka akan membantu untuk menjaga dapur Anda dalam terlihat lebih bersih.

Fungsionalitas

Dapur Anda harus terlihat cantik, tetapi harus memiliki fungsi yang banyak atau fungsional. Jika Anda tidak memiliki banyak ruang tetapi ingin memaksimalkan setiap inci, tambahkan furnitur lipat, atau gunakan rak dinding.

Baca juga: 5 Cara Menjaga Meja Dapur Tetap Bersih

Pemanfaatan Ruang

Berkat desain khusus, Anda dapat menggabungkan rak terbuka untuk mengoptimalkan ruang yang sudah Anda miliki.

Selain itu, Anda juga bisa mengganti ornamen dapur mewah Anda dengan barang yang lebih praktis seperti toples kaca untuk menyimpan berbagai bahan dan bumbu makanan.

Konsep Terbuka

Selain menjadi tren selama bertahun-tahun, gaya ini memberi Anda ruang untuk menambahkan meja, rak, dan pengait untuk peralatan makan Anda.

Jika rumah Anda kekurangan pencahayaan yang memadai, desain ini adalah kunci untuk memberikan cahaya alami yang berlimpah.

Halaman:
Sumber Decortips
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

Housing
5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

Decor
5 Penyebab Kucing Takut Air

5 Penyebab Kucing Takut Air

Pets & Garden
Cara Mencuci Seprai Satin agar Tetap Halus dan Tahan Lama

Cara Mencuci Seprai Satin agar Tetap Halus dan Tahan Lama

Do it your self
5 Hal yang Tidak Boleh Dibuang ke Saluran Pembuangan Wastafel

5 Hal yang Tidak Boleh Dibuang ke Saluran Pembuangan Wastafel

Housing
8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur tanpa Sinar Matahari

8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur tanpa Sinar Matahari

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com