Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menuju Hari Valentine, Ini Panduan Menciptakan Kamar Tidur Romantis

Kompas.com - 10/02/2021, 20:47 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Decortips

JAKARTA, KOMPAS.com - Menuju perayaan hari Valentine yang jatuh pada tanggal 14 Februari nanti, mungkin berbagai hal yang berbau romantis seperti pemberian kado atau bunga telah kamu persiapkan untuk pasangan tercinta.

Namun, selain kado, bunga, atau cokelat dan sebagainya, menciptakan kamar tidur romantis bisa menjadi sebuah hal yang juga menyentuh dalam menyambut hari valentine.

Kamu akan menyukai dan menikmati suasana kamar tidur yang romantis, mulai dari warna-warna lembut, tekstil hangat, pola bunga, dan sesuatu dengan nuansa ala Perancis.

Baca juga: Hal yang Seharusnya Tidak Ada di Kamar Tidur Menurut Feng Shui

Jika kamu tak sabar untuk membaca ini, duduklah, buat dirimu nyaman, dan baca panduan ini dengan cermat untuk menciptakan kamar tidur romantis, dilansir dari Decor Tips, Rabu, (10/2/2021).

Jelajahi sisi romantismu

Orang cenderung mengacaukan istilah romantis dengan bersikap klise, tetapi sebenarnya bukan ini artinya. Romantisisme melibatkan detail yang baik dan lembut yang menghadirkan keindahan dalam hidupmu.

Mencari garis-garis yang menggugah, kain yang indah, dan bunga yang halus adalah kunci gaya dekorasi ini. Kayu, warna pastel, tempat tidur kanopi besi, atau lampu gantung yang menakjubkan adalah elemen yang harus dimiliki kamar tidur romantis.

Kombinasi apik warna, pencahayaan intim, dan tekstur yang lembut sangat penting untuk gaya romantis. Jika kamu ingin tahu cara membuat kamar tidur romantis, kamu akan tergoda oleh ide-ide ini.

Baca juga: 7 Hal Sederhana yang Bisa Mempercantik Kamar Tidur

Tempat tidur kanopi sempurna untuk menciptakan kamar tidur yang romantis

Jika kamu memiliki cukup ruang, tempat tidur kanopi sangat cocok untuk mendapatkan suasana romantis itu. Kamu dapat memiliki besi atau struktur kayu dan membiarkan tirai panjang menggantungnya.

Jika kamu memiliki kamar tidur kecil, jangan khawatir, ada solusi untuk ruangan kecil. Untuk menciptakan tampilan yang feminin dan cantik, kamu bisa menjahit detail di atasnya, seperti perhiasan kecil, kupu-kupu, atau daun.

Kamu juga bisa menambahkan karangan bunga yang menyala untuk melengkapi tampilan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com