Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/11/2020, 08:57 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Area kamar mandi patutnya juga menjadi perhatian untuk dapat didekorasi sesuai dengan teman dan gayanya.

Mendekorasi kamar mandi dapat dilakukan dengan berbagai hal, mulai dari memilih warna cat, hingga pemilihan warna keramik lantai dan dinding.

Dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (24/11/2020), ada beragam warna dan motif keramik yang dapat menjadi pilihan.

Baca juga: Simak, Tips Memilih Gorden Kamar Mandi

1. Warna Natural

Warna natural seakan tak pernah lekang oleh waktu. Sebab warna-warna ini akan tetap menjadi pilihan dari tahun ke tahun.

Warna natural yang terdiri dari cokelat, abu-abu, dll bisa menjadikan kamar mandi berkesan lebih membumi atau natural. Anda bisa meletakkan keramik warna ini di lantai, kemudian di kombinasikan dengan warna cerah seperti putih di bagian dindingnya.

Cara lainnya adalah menggunakannya sebagai pembatas sehingga terkesan lebih variatif.

2. Warna Pastel 

Siapa bilang warna pastel tidak bisa digunakan di dalam kamar mandi? Anda bisa menggunakannya di bagian dinding kamar mandi, sehingga membuat nuansa yang lebih lembut dan tenang.

Kombinasikan warna terang seperti putih atau warna natural seperti krem untuk bagian lantainya. 

Baca juga: Pintu Kamar Mandi Aluminium, Ini Kelebihan dan Kekurangannya

3. Warna Putih

Jika Anda memiliki kamar mandi dengan ukuran tidak luas, Anda bisa menggunakan keramik warna putih, sehingga memberikan kesan luas.

Keramik warna putih juga membuat kamar mandi menjadi lebih teranng, jadi cocok diletakkan di kamar mandi yang minim pencahayaan.

Untuk memberikan variasi lainnya, Anda bisa menggunakan list kerami yang memiliki corak atau warna lebih terang lainnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com