Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 17/11/2020, 12:55 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Cats

JAKARTA, KOMPAS.com - Memiliki hewan peliaharaan seperti kucing harus memerhatikan jumlah makanan yang diberikan setiap harinya.

Jika tidak, akan menyebabkan kucing kelaparan karena kekurangan makan ataupun kelebihan makan dan akan menyebabkan berbagai penyakit.

Bahkan memberi makan kucing secara berlebihan menjadikan kucing bisa kelebihan berat badan, lesu, dan bosan. Sebab pada habitat aslinya, kucing memiliki insting untuk memburu makanannya sendiri, sehingga jika diberikan makanan terus menerus akan menurunkan insting tersebut.

Baca juga: Kenapa Bulu Kucing Rontok hingga Sebabkan Kebotakan? Ini Penyebabnya

Jadi, berapa idealnya harus memberikan makan pada kucing? Dilansir dari cats.org, Selasa (17/11/20), pemberian makan tergantung dari usia kucing itu.

Anak kucing

Anak kucing yang berusia 4-5 minggu memiliki perut yang kecil namun kebutuhan energi yang tinggi, sehingga perlu diberikan makan yang sedikit namun sering.

Ingatlah untuk memeriksa makanan mereka dan menggantinya sebanyak empat kali sehari. Hal ini sangat penting karena untuk menyediakan nutrisi yang dibutuhkan untuk tumbuh kembangnya.

Kucing dewasa

Kucing dewasa adalah kucing yang berusia antara satu hingga delapan tahun. Kucing dewasa perlu diberi makan sekali atau dua kali sehari. 

Baca juga: Kenapa Kucing Suka Mengeong di Malam Hari? Ini 6 Penyebabnya

Sesuai dengan naluri nya, anak kucing dewasa akan lebih senang jika disajikan makanan segar, dengan suhu ruangan di mangkuk yang bersih miliknya.

Kucing tua

Kucing yang dianggap senior sudah berusia di atas 8 tahun. Seiring bertambahnya usia kucing, kebutuhannya pun berubah bahkan ada jenis makanan yang khusus untuk memberikan energi tambahan untuk mereka.

Makanan ini mungkin memiliki lebih sedikit protein dan keseimbangan mineral dan vitamin yang dirancang menjaganya agar tetap sehat.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com