Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah China Akan Menyerang New York dengan Senjata Nuklir?

Kompas.com - 10/08/2022, 18:08 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

KOMPAS.com - Ketegangan antara China dan Amerika Serikat meningkat karena kunjungan Ketua DPR AS Nancy Pelosi ke Taiwan beberapa waktu lalu.

China yang mengeklaim Taiwan sebagai teritorinya, menilai kunjungan Pelosi pada awal Agustus 2022 sebagai provokasi keras. 

Ketegangan yang meningkat memicu timbulnya rumor konfrontasi militer antara Negeri Tirai Bambu dengan Negeri Paman Sam.

Di media sosial, beredar narasi yang mengeklaim China tengah mempersiapkan peluncuran bom nuklir dari luar angkasa untuk menyerang New York.

"Gawat! China siap melancarkan serangan nuklir dari ruang angkasa! New York dalam bahaya," tulis unggahan Facebook berbahasa Spanyol ini.

Narasi itu beredar dalam bentuk video yang menyebutkan China meluncurkan robot pesawat ruang angkasa dengan kemampuan nuklir, X-37B, sebagai satelit perang.

Tangkapan layar video yang mengeklaim China akan menjatuhkan bom nuklir ke New York dari ruang angkasa. Klaim tersebut keliru.Screenshot Tangkapan layar video yang mengeklaim China akan menjatuhkan bom nuklir ke New York dari ruang angkasa. Klaim tersebut keliru.

Benarkah China akan menyerang New York?

Laman pemeriksa fakta PolitiFact menemukan sejumlah artikel mengenai peluncuran pesawat ruang angkasa reusable milik China pada 4 Agustus 2022 di pusat satelit Jinquan.

Menurut Reuters, pesawat ruang angkasa reusable itu diluncurkan dengan tujuan pengujian teknologi ruang angkasa berkelanjutan untuk misi di masa mendatang.

Pemerintah China merilis pernyataan pada 5 Agustus 2022 yang mengonfirmasi peluncuran pesawat ruang angkasa reusable tersebut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

INFOGRAFIK: Hoaks, Sampul Majalah Forbes dengan Foto Ayatollah Ali Khamenei

INFOGRAFIK: Hoaks, Sampul Majalah Forbes dengan Foto Ayatollah Ali Khamenei

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Unjuk Rasa Warga Papua Terkait Pencurian Suara pada Pilpres 2024

[HOAKS] Video Unjuk Rasa Warga Papua Terkait Pencurian Suara pada Pilpres 2024

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Sri Mulyani Jelaskan soal Utang Negara di Sidang MK

[HOAKS] Sri Mulyani Jelaskan soal Utang Negara di Sidang MK

Hoaks atau Fakta
Mengenang Vladimir Komarov, Orang Pertama yang Tewas dalam Misi Luar Angkasa

Mengenang Vladimir Komarov, Orang Pertama yang Tewas dalam Misi Luar Angkasa

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Gempa di Majene Sulawesi Barat

[HOAKS] Video Gempa di Majene Sulawesi Barat

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Foto Ini Tidak Terkait Serangan Irak ke Pangkalan Militer AS di Suriah

[KLARIFIKASI] Foto Ini Tidak Terkait Serangan Irak ke Pangkalan Militer AS di Suriah

Hoaks atau Fakta
CEK FAKTA: Sekjen PDI-P Sebut Dugaan Kecurangan Pilpres 2024 Bisa Terjadi Lagi di Pilkada

CEK FAKTA: Sekjen PDI-P Sebut Dugaan Kecurangan Pilpres 2024 Bisa Terjadi Lagi di Pilkada

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Penjelasan soal Risiko Anemia Aplastik pada Obat Sakit Kepala

[KLARIFIKASI] Penjelasan soal Risiko Anemia Aplastik pada Obat Sakit Kepala

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] WEF Bantah Kabar Klaus Schwab Sakit Parah dan Dirawat di RS

[KLARIFIKASI] WEF Bantah Kabar Klaus Schwab Sakit Parah dan Dirawat di RS

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Jet Misterius Terlihat Dekat Israel

[HOAKS] Video Jet Misterius Terlihat Dekat Israel

Hoaks atau Fakta
'Me at The Zoo', Kilas Balik Video Pertama di YouTube

"Me at The Zoo", Kilas Balik Video Pertama di YouTube

Sejarah dan Fakta
INFOGRAFIK: Narasi Keliru Perbandingan Foto Antrean Warga pada 1965 dan 2024

INFOGRAFIK: Narasi Keliru Perbandingan Foto Antrean Warga pada 1965 dan 2024

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Video Perlihatkan Pohon Terbakar, Bukan Tentara Israel Bakar Masjid Al Aqsa

INFOGRAFIK: Video Perlihatkan Pohon Terbakar, Bukan Tentara Israel Bakar Masjid Al Aqsa

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Sandra Dewi Dijemput Paksa Polisi

[HOAKS] Sandra Dewi Dijemput Paksa Polisi

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Narasi Keliru soal Anak-anak Bermain di Pantai Gaza Pascaserangan Iran ke Israel

[KLARIFIKASI] Narasi Keliru soal Anak-anak Bermain di Pantai Gaza Pascaserangan Iran ke Israel

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com