Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Thailand Open 2023: Marcus/Kevin Melaju, Ganda Putra Asa Indonesia

Kompas.com - 02/06/2023, 18:41 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Harapan atau asa Indonesia untuk meraih gelar juara dalam ajang Thailand Open 2023 masih terjaga berkat perjuangan para wakil di sektor ganda putra.

Indonesia memiliki sisa tiga wakil saat pergelaran Thailand Open 2023 memasuki babak 8 besar atau perempat final.

Rangkaian perempat final Thailand Open 2023 berlangsung di Indoor Stadium Huamark, Bangkok, Thailand, pada Jumat (2/6/2023).

Ketiga wakil Indonesia yang tampil dalam rangkaian perempat final Thailand Open 2023 bersaing di sektor ganda putra.

Baca juga: Hasil Lengkap Thailand Open 2023, 3 Ganda Putra Indonesia ke Perempat Final

Mereka adalah Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, dan Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana.

Dari tiga ganda putra Indonesia yang tampil di perempat final, dua di antaranya berhasil meraih kemenangan.

Marcus/Kevin menjadi ganda putra pertama asal Indonesia yang meraih kemenangan ketika berjuang pada perempat final Thailand Open 2023.

Mereka memetik kemenangan tersebut setelah susah payah meladeni perlawanan wakil Korea Selatan, Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae.

Baca juga: Hasil Thailand Open 2023: Minions Tembus Semifinal, Atraksi Kevin Bikin Kagum

Marcus/Kevin baru bisa memastikan kemenangan setelah berjuang hingga rubber game.

Pasangan berjulukan The Minions itu menang dengan skor 17-21, 22-20, dan 21-18 dalam durasi 52 menit.

Setelah itu, giliran Fikri/Bagas yang meraih kemenangan pada perempat final Thailand Open 2023.

Fikri/Bagas juga harus berjuang keras untuk meraih kemenangan. Mereka mendapat perlawanan sengit saat bertanding melawan ganda putra utusan Taiwan, Lu Ching Yao/Yang Po Han.

Baca juga: Hasil Thailand Open 2023: Pekik Semangat Bergema, Fikri/Bagas Susul Minions ke Semifinal

Laga antara Fikri/Bagas dan Lu/Yang berlangsung sengit. Kedua pasangan saling berbalas smes keras untuk mencetak poin.

Lalu, Fikri/Bagas berhasil meraih kemenangan lewat rubber game dengan skor 21-18, 19-21, dan 21-17.

Mereka membutuhkan waktu 73 menit untuk menyudahi perlawanan Lu/Yang.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com